top of page
Playfort 2 atap kayu

Playfort 2 atap kayu

Rumahpohonku membuat modifikasi playground kayu Playfort 2 yang tadinya atap terpal diubah menjadi atap kayu, sesuai permintaan klien.
Playground ini rencananya akan dipakai untuk sarana bermain dan latihan motorik kasar anak dengan kebutuhan khusus.
Permainan yang ada di playground ini yaitu ayunan dua dudukan dengan dudukan flexible plastic, panjat tali, panjat dinding dan tangga panjat. Untuk pelengkap tentu saja ada permainan setir bajak laut dan perosotan bergelombang dari bahan LLDPE food grade anti uv.

Selamat bermain!
  • Details

    Playground Playfort 2 ukuran 5 x 3 m

© 2014 by Big Toys Market. Proudly created by rumahpohonku

  • Twitter Round
  • b-facebook
bottom of page